Bangka-babelbersuara.com
Rabu 24 juli 2024 Team Rescue Himpunan Nelayan Seluruh Insdonesia ( HNSI ) Kabupaten Bangka Provinsi Bangka Belitung, adakan rapat khusus di Cf Kelly Delima (KD) Sungailiat
Rapat tersebut di hadiri
Langsung oleh Ketua DPC HImpunan Nelayan Seluruh Indonesia ( HNSI ) Kabupaten Bangka Ridwan,S.PKP.
Ketua Rescue HNSI Kabupaten Bangka
I Hank Abbas Sekjen Rescue HNSI, Suhendro
Bendahara Rescue Elly Baiti Panglima Rescue HNSI Albar Beserta anggota korwil Rescue HNSI dari berapa kecamatan di Kabupaten Bangka
Rapat khusus ini di buka langsung oleh Sekjen Rescue HNSI Hendro dan Ketua DPC HNSI Kabupaten Bangka Ridwan,S.PKP.
Hendro selaku Sekjen Rescue Himpunan Nelayan Seluruh Indonesia ( HNSI ) Kabupaten Bangka menjelaskan tujuan pertemuan / rapat khusus
Kita akan adakan persiapan untuk perayaan 17 agustus dan mengenai perlengkapan kegiatan Kerja Team Rescue di setiap korwil yang bertugas di wilayah Kecamatan
Kita juga sudah siapkan jadwal kepada semua team Rescue HNSI untuk turut membantu kegiatan peringatan 17 agustus yang akan di selenggarakan di pusat Kabupaten Bangka
Untuk persiapan peralatan kerja di setiap korwil kecamatan, kita akan siapkan pemasangan plang / baleho gambar ketua korwil dan anggota di setiap kecamatan, peralatan lain yaitu baju seragam , Ht, perahu karet, life jaket dan alarm , untuk memudahkan team Rescue HNSI menanggulangi jika terjadi musibah di laut
Kita juga sudah siapkan tempat menginap untuk Team Rescue korwli selama acara perayanan 17 agustus di pusat Kabupaten Bangka
Tujuan utama kita selalu berbuat baik kepada masyarakat khusus nya Nelyan, mari kita lahirkan marwah yang terbaik tinggalkan marwah yang tidak baik, tutup Sekjen Rescue Himpunan Nelayan Seluruh Indonesia ( HNSI ) Kabupaten Bangka Hendro
Selanjut nya ketua DPC Himpunan Nelayan Seluruh Indonesia ( HNSI ) Kabupaten Bangka Ridwan,S.PKP. Memberi samangat dan motivasi kepada seluruh Team Rescue HNSI
Saya bangga dengan terbentuk nya team Rescue HNSI Kabupaten Bangka yang di ketuai oleh saudara I Hank Abbas, serta semua anggota team Rescue, karna jarang terjadi jaman sekaramg masih ada team yang solid kerja ikhlas tanpa pamrih
Dari 100 org belum tentu 5 org yang mau seperti ini, membantu tanpa pamrih
Semoga aja kita semua selalu dalam lindungan Allah SWT ,Tuhan, tetap sehat dan lancar rezeki
Tutur Ketua DPC HNSI Kabupaten Bangka Ridwan,S.PKP. ( taha )